Total Tayangan Halaman

Rabu, 04 Januari 2012

Fasi Sekaten 2012

Ikuti & Sukseskan "Festival Anak Shaleh Indonesia SEKATEN tahun 2012, Memperebutkan Trophy Kepala Kemenag Propinsi DIY + Uang Pembinaan Perlombaan : a. Utusan Lembaga Daerah : Da’I Cilik TKA; Da’I Cilik TPA; Da’I Cilik TQA; mewarnai TKA; menggambar TPA ; dan Kaligrafi TQA b. Lomba untuk Umum : mewarnai TKA; menggambar TPA ; dan Kaligrafi TQA. Syarat : Santri TKA-TPA di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta Santri TKA, max 7 th (Lahir mulai tanggal 2 Juli 2005). Santri TPA, max 12 th (Lahir mulai tanggal 2 Juli 2000). Santri TQA, max 15 th (Lahir mulai tanggal 2 Juli 1997). Pelaksanaan lomba : a. Babak penyisihan lomba Da’I cilik diselenggarakan tanggal 25 (TKA), 26 (TPA) dan 27 (TQA) Januari 2012 jam 15.00 s/d 17.30 di Stand Kanwil Kemenag DIY di Sekaten Alun-alun Utara Yogyakarta b. Babak Final Dai cilik dan lomba mewarnai, menggambar serta kaligrafi diselenggarakan di Serambi Masjid Gede Kauman pada hari Ahad, 29 Januari 2012 jam 08.00 WIB. s/d selesai. Informasi & Pendaftaran : setiap hari jam 08.00 - 18.00 WIB di Kantor sekretariat Badko TKA-TPA Propinsi DIY. jl. Imogiri Timur no. 136 Giwangan Yogyakarta Tlp. 0274-384875